BRIK-QS menghadiri undangan Komnas HAM untuk Penyusunan Uji Tuntas / Penilaian HAM di Sektor Korporasi. Acara ini berlangsung di Hotel Gran Meliá Jakarta dan dihadiri oleh berbagai pemangku kepentingan.

Silaturahmi BRIK-QS dengan Pimpinan Lyman Group
Silaturahmi BRIK-QS dengan Pimpinan Lyman Group.

PT BRIK-QS di Situ Gunung, Sukabumi!
Ditengah padatnya kesibukan pada semester 1 ini, PT BRIK-QS mengadakan acara liburan di Situ Gunung, Sukabumi untuk menyambut datangnya semester 2.
Kami menikmati berbagai wahana menarik seperti:
1. Jembatan Gantung Lembah Purba: Menyebrangi salah satu jembatan gantung terpanjang di Indonesia dengan pemandangan alam yang menakjubkan!
2. Curug Kembar: Menyegarkan diri dengan keindahan air terjun yang memukau, perjalanan menuju air terjun ini adalah petualangan tersendiri.
3. Wahana Keranjang Sultan: Menawarkan pengalaman berbeda dibandingkan dengan wahana lainnya di tempat tersebut.
Kami sangat berterima kasih atas kesempatan ini untuk bersantai dan menikmati alam, serta mempererat hubungan antar karyawan. Semoga semester 2 ini membawa kesuksesan bagi kita semua!